Tidak Benar Ada Oknum Polisi Kelola Galian C

- Redaksi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 11:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Denpasar – Salah seorang pengawas galian C di Karangasem, Balj, I Putu Juliartawan membantah pemberitaan sebuah media online  yang menyebut-nyebut ada oknum polisi berinisial WR mengelola galian C di Karangasem, Bali.

“Tidak benar WR mengelola galian C di Karangasem sebagaimana diberitakan salah satu media online,” kata Putu Juliartawan, Selasa (4/10/2024), di Denpasar.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pemberitaannya media online tersebut menyebut WR sebagai pengelola galian C di Karangasem. Tak hanya itu, diberitakan juga bahwa bahan bakar yang digunakan dalam pengoperasian galian C itu bersubsidi.

Putu Juliartawan menegaskan, pengelola galian C tersebut adalah AG,warga Selat, Karangasem. Sedangkan bahan bakar yang digunakan, menurut Juliartawan, adalah bahan bakar industri yang disuplai PT Lian Inti Abadi. “Jadi tidak benar pemberitaan itu, karena tidak sesuai fakta,” imbuhnya.

Ia menyesalkan adanya pemberitaan tersebut tanpa didukung fakta atau data otentik. Putu Juliartawan menilai dan menduga pemberitaan itu sangat tendensius dan dapat mencemarkan nama baik pribadi WR.

“Pemberitaannya tanpa didukung data yang otentik, sehingga saya duga sangat tendensius,” ujarnya.(GT)

Berita Terkait

Pangdam IX/UDY Mayjen TNI Piek Budyakto Disambut Tradisi Tepung Tawar
Ketua DPW MIO Bali Kecam Sikap Oknum Yang Diduga Ajudan Kapolri Lakukan Kekerasan kepada Wartawan
Pembina DPP MIO Indonesia Anto Suroto Soroti Potensi Hilirisasi Sebagai Kekuatan Ekonomi Bangsa
Ikatan Keluarga Umbu Ratu Nggay-Bali, Sukses Membuka Turnamen Futsal Cup VI Tahun 2025
Wagub Giri Prasta Apresiasi Warga Desa Adat Geriana Kangin Lestarikan Adat, Agama, Seni, dan Budaya
Subang Menuju Smart Metropolitan: Linkhub Jadi Motor Penggerak Industri EV
MIO Indonesia Siapkan Strategi, Gelar Rakor untuk Sukseskan Bagi-Bagi Takjil.
BRI Hadirkan Drive Thru dengan Suasana Taman Asri untuk Kenyamanan Nasabah
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 02:49 WIB

Pangdam IX/UDY Mayjen TNI Piek Budyakto Disambut Tradisi Tepung Tawar

Minggu, 6 April 2025 - 12:23 WIB

Ketua DPW MIO Bali Kecam Sikap Oknum Yang Diduga Ajudan Kapolri Lakukan Kekerasan kepada Wartawan

Minggu, 6 April 2025 - 12:20 WIB

Pembina DPP MIO Indonesia Anto Suroto Soroti Potensi Hilirisasi Sebagai Kekuatan Ekonomi Bangsa

Sabtu, 5 April 2025 - 05:38 WIB

Ikatan Keluarga Umbu Ratu Nggay-Bali, Sukses Membuka Turnamen Futsal Cup VI Tahun 2025

Rabu, 2 April 2025 - 13:32 WIB

Wagub Giri Prasta Apresiasi Warga Desa Adat Geriana Kangin Lestarikan Adat, Agama, Seni, dan Budaya

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:55 WIB

MIO Indonesia Siapkan Strategi, Gelar Rakor untuk Sukseskan Bagi-Bagi Takjil.

Kamis, 13 Maret 2025 - 03:52 WIB

BRI Hadirkan Drive Thru dengan Suasana Taman Asri untuk Kenyamanan Nasabah

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:19 WIB

Team Legal Mie Gacoan Klarifikasi Dugaan Tidak Memiliki Izin PBG dan Komitmen terhadap Lingkungan Sekitar

Berita Terbaru